Aplikasi Edit Foto di Komputer, AndroidSeluler.com ~ Kegiatan mengedit foto kini menjadi hal yang tak asing untuk berbagai keperluan seperti foto prewedding, pernikahan, dan momen berharga lainnya. Jadi tak heran jika banyak sekali aplikasi edit foto di komputer, PC, dan laptop yang menawarkan tools dan fitur mengedit foto.
Beberapa aplikasi terpopuler tersebut adalah Corel Draw, Adobe Photoshop, dan masih banyak lagi. Bahkan aplikasi-aplikasi ini sudah banyak digunakan oleh user di Indonesia untuk mengedit foto dan grafis secara gratis.
Daftar Isi
Selain Adobe Photoshop dan Corel Draw, apa lagi aplikasi edit foto PC terpopuler, ringan, dan mudah digunakan? Yuk simak ulasannya berikut ini:
Aplikasi edit foto di laptop ini bisa dikatakan mirip dengan Photoshop. Aplikasi gratis ini akan membantumu untuk mengolah foto, mendesai grafis, dan apa pun yang berkaitan dengan pengeditan foto. Kamu juga akan menemukan fitur-fitur yang mirip dengan Photoshop seperti The Selection Tools, Rich Text Tools, Special Effects, Script Tools, Mask, Layers, dan masih banyak lagi.
Aplikasi ini sangar terkenal bagi pengedit foto di PC baik yang pemula dan profesional. Walau aplikasi ini sering kali dibajak, namun tetap aplikasi ini banyak digunakan oleh banyak orang. Apalagi aplikasi ini memiliki tools dan fitur yang sangat lengkap.
Aplikasi edit foto PC ini terbilang sangat artistik. Sebab tak hanya untuk mengedit foto. Aplikasi ini juga bisa dipakai untuk membuat sketsa bagi kamu yang senang melukis. Bahkan foto hasil editanmu bisa ditampilkan layaknya lukisan yang cantik.
PaintShop Pro kini telah mencapai seri 2018 yang menawarkan berbagai pilihan untuk para fotografer profesional selain aplikasi Photoshop. Harga software ini pun lebih murah dari Photoshop yakni $63.99 atau Rp 800-ribuan atas lisensi selamanya. Tak heran jika aplikasi ini diklaim sebagai pesain Photoshop.
Aplikasi ini sangat mirip dengan Windows Paint yang bisa dipasang pada semua sistem operasi Windows. Tak hanya itu, fungsinya pun bisa dikatakan sama dengan Windows Paints. Yang menjadi pembeda adalah penambahan dalam fitur pengeditan foto saja.
Aplikasi ini juga setara dengan Photoshop dan juga gratis. Namun walau sifatnya open source namun GIMP banyak disukai oleh fotografer dan desainer. Dengan aplikasi ini kamu bisa mengedit foto, pembuat logo, dan lain sebagainya. Software ini juga kompatibel pada berbagai sistem operasi komputer seperti Windows, Mac, dan Linux.
Jika dirasa Adobe Photoshop terlalu mahal, kamu bisa menggunakan aplikasi ini sebagai alternatif. Aplikasi Lightroom mempunyai fitur yang hampir sama dengan Adobe Photoshop dan lebih ringan.
Gimpshop adalah perkembangan dari GIMP yang merupakan aplikasi pengedit foto berbasis dengan tampilan interface Photoshop. Namun aplikasi ini hadir untuk pengguna Linux yang fitrunya mitip dengan Adobe Photoshop.
Aplikasi ini mempunyai banyak tools dan fitur seperti lengkapnya software berbayar. Kamu bisa mengatur keseimbangan warna, kecerahan foto, membuat ilustrasi, dan masih banyak lagi. Aplikasi ini juga sangat ringan yakni hanya 3 MB saja.
Aplikasi edit foto komputer in sangat cocok bagi pemula. Selain itu, aplikasi ini menghadirkan banyak frame yang menarik, fitur penggabung foto, pengatur halaman foto, dan pengaturan yang mudah jika kamu akan mencetak foto.
Baca Juga:
Demikianlah ulasan tentang aplikasi edit foto di komputer terpopuler dan terbaik, bila kamu ingin menggunakan salah satunya kamu bisa mengunjungi situs resminya pada link yang sudah disediakan. Semoga bermanfaat! [AndroidSeluler/ Bs]